DAERAH  

Bupati Konut Pimpin Rapat Entry Meeting Bersama BPK RI Perwakilan Prov. Sultra di Wanggudu 

Anoapos.com | Konut – Bupati H. Ikbar, SH, MH., memimpin rapat kegiatan Entry Meeting bersama BPK RI perwakilan Provinsi Sulawesi Tenggara (BPK RI Sultra) bertempat di Aula Lt. II Kantor Bupati Konawe Utara Kelurahan Wanggudu pada Senin (26/01/2026).

Kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Camat dan Lurah beserta bendahara masing-masing instansi.

BACA JUGA:  Besok, Pemda Konut Bakal Gelar Penyambutan dan Sertijab Bupati-Wakil Bupati

” tujuan kegiatan ini dalam rangka pemberitahuan pemeriksaan interim atas LKPD Kabupaten Konawe Utara tahun anggaran 2025,” kata Bupati Ikbar.

Menurutnya, Kehadiran tim BPK RI Perwakilan Provinsi Sulawesi Tenggara di Kabupaten Konawe Utara direncanakan akan berlangsung dari tanggal 26 Januari hingga 19 Februari 2026.

Redaksi

Penulis: Tim Media Editor: Redaksi
Rajapola